Kepala Badan Kesbangpol, Kamal tidak hadir dalam Job Fit itu, karena alasan kesehatan.
Adapun tim penguji terdiri dari lima orang, yakni Akademisi Universitas Bosowa Prof. Agus Salim (Ketua Pansel), Sekretaris Daerah Luwu, Sulaiman, Kepala BKD Sulsel Erwin Sodding.
Kemudian Akademisi IPDN Sulsel Hamzah Jalante, dan Akademisi Universitas Muslim Indonesia Dr. Ilham Labbase. (*)





