Daerah

Ciptakan Pemilu Damai, Polres Palopo Gelar Operasi Cooling System

144
×

Ciptakan Pemilu Damai, Polres Palopo Gelar Operasi Cooling System

Sebarkan artikel ini
Kapolres Palopo, AKBP Safi'i Nafsikin. (Dok. Humas Polres Palopo)

Safi’i Nafsikin juga menginstruksikan personilnya, untuk lebih mengedepankan upaya preemtif dan preventif dalam melakukan pengamanan dan penyelesaian masalah.

“Menghadapi Pemilu 2024, kita akan mengutamakan pola pendekatan preemtif dan preventif agar Pemilu 2024 berjalan lancar, aman, dan demokratis,” kunci AKBP Safi’i Nafsikin menutup pelaksanaan apel pagi. (*)