DaerahPolitik

dr Nasar Nyatakan Siap Bertarung di Pilwalkot Palopo

210
×

dr Nasar Nyatakan Siap Bertarung di Pilwalkot Palopo

Sebarkan artikel ini

Sebab dirinya juga akan selektif memilih partai yang serius akan mengusungnya di Pilwalkot nanti.

“Kita juga harus selektif memilih partai, jangan sampai partainya sudah punya calon sendiri jadi itu kita liat dulu,” ucapnya.

“Yang pastinya kami masih sangat terbuka kalau ada partai yang mau mengusung, nanti ada kesepakatan yang kita capai nantinya,” ucapnya.

Diketahui, halal bihalal yang dilaksanakan dr Nasaruddin Nawir di kediamannya dihadiri beberapa ketua parpol diantaranya Ketua DPC PDIP Palopo Alfri Jamil, Ketua DPD Gerindra Palopo Hasriani.

Kemudian Ketua PPP Palopo Haidir Basir, Ketua Gelora Budi Sada hingga Ketua DPD NasDem Palopo Judas Amir. (*)