DaerahPeristiwa

Mediasi Kasus Iriani, Ribuan Masyarakat Adat Rongkong Unjuk Rasa di Polres Palopo

83
×

Mediasi Kasus Iriani, Ribuan Masyarakat Adat Rongkong Unjuk Rasa di Polres Palopo

Sebarkan artikel ini
Ribuan masyarakat Adat Rongkong menggelar aksi unjuk rasa di depan Markas Kepolisian Resor (Mapolres) Palopo, Senin 14 Maret 2022.

Bata Manurun melaporkan Iriani ke Polres Palopo terkait karya tulis ilmiah yang dibuatnya dan diposting di lama BPNB.

Karya tulis ilmiah itu dimuat dalam jurnal sejarah dan budaya, Walasuji, Volume 7, No. 1, Juni 2016: 109—121, pada halaman 113 tengang pembahasan Stratifikasi Sosial.

Iriani menulis artikel karya ilmiah dengan judul “Mangngaru Sebagai Seni Tradisional di Luwu”. Dalam artikel tersebut diduga terdapat kalimat mencemarkan dan melecehkan suku Rongkong. (Key)