Daerah

Nur Agam Sebut PT Masmindo Bangun Latimojong

2821
×

Nur Agam Sebut PT Masmindo Bangun Latimojong

Sebarkan artikel ini

Masmindo juga mengajak PT Petrosea dan mitra kerja mendorong pemerataan ekonomi di Luwu. Hal ini dilakukan untuk menunjukkan komitmen pembangunan berkelanjutan dan pertumbuhan ekonomi yang bermanfaat bagi masyarakat setempat.

Petrosea berkomitmen akan melibatkan mitra kerjanya memakai SMD lokal dalam membangun fasilitas pertambangan Masmindo. Dengan begitu tercipta keadilan dan pemerataan ekonomi.

Mereka diminta menyerap potensi masyarakat desa sekitar, seperti tenaga kerja dan suplai kebutuhan pokok, agar masyarakat lokal mendapatkan manfaat langsung dari kegiatan pertambangan. (*)