EkobisHeadline

Pemkot Palopo Mulai Produksi Tepung Sagu dan Kakao Murni

6089
×

Pemkot Palopo Mulai Produksi Tepung Sagu dan Kakao Murni

Sebarkan artikel ini
Penjabat (Pj) Wali Kota Palopo, Asrul Sani melakukan kunjungan di KIPA, Kamis (04/07/2024). (Dok. Kominfo Palopo)

Yang jelas sagu ini, kata Taufik, tetap menjadi produk asli dan unggulan di Kota Palopo dan akan diproduksi dalam bentuk kemasan 250 gram dan 500 gram.

“Kalau sudah dalam bentuk kemasan seperti itu, di event-event pameran kita akan ikutkan untuk menjadi salah satu upaya promosinya,” urainya:

“Berharap dalam satu minggu ke depan sudah fix selesai kita produksi sesi pertama. Di tahun 2024 ini, kita upayakan produksi setidaknya kita lakukan untuk sagu tiga kali dan untuk kakao dua kali,” tandasnya. (*)