Dia menyebutkan, saat ini kondisi arus lalu lintas sedikit lebih legan.
“Alhamdulillah dibandingkan hari kemarin, untuk lalu lintas saat ini masih lancar dan tetap terkendali kepadatan dilandai hari ini,” ujarnya.
“Kemarin kemungkinan, karena sebagian masyarakat sudah mengetahui bahwa jembatan yang berada di Salu Pikun sudah putus total,” pungkasnya.
Jembatan Sungai Pikun putus total akibat talud penyangga jembatan tersebut terbawa arus sungai ketika debit air meningkat. (Dimas)