Dia menyebutkan, saat ini beberapa warga memilih untuk mengungsi ke tempat yang lebih baik.
“Sudah ada sekitar 15 Kepala Keluarga (KK) yang memilih mengungsi,” ujar Muslimin.
Dia menjelaskan, jika saat banjir ketinggian air mencapai dada orang dewasa.
“Hari ini (Rabu) airnya mulai surut,” ujar dia.
Meski demikian, pihaknya tetap berkoordinasi dengan pemerintah kabupaten untuk membantu warga yang terdampak. (*)